Naskah Kerjasama

Jenis Kerjasama Luar Negeri
Judul Memorandum Saling Pengertian antara Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia dan Kementerian Olahraga dan Pertandingan Pasifik Papua Nugini tentang Kerjasama bidang Olahraga
Judul Terjemahan Memorandum of Understanding between the Ministry of Youth and Sports of the Republic of Indonesia and the Ministry of National Events, Sports and Pacific Games of the Independent State of Papua New Guinea on Sports Cooperation
Bidang Kerjasama Olahraga
Satker
Negara Papua New Guinea
Tempat Penetapan Jakarta
Tanggal Penetapan 17 June 2013
Tanggal Mulai Berlaku 17 June 2013
Tanggal Selesai -
Jangka Waktu Telah Berakhir
Bidang Implementasi
  • Mendorong partisipasi dan pertukaran even-even olahraga termasuk pertandingan perbatasan;
  • Memfasilitasi kerjasama antar lembaga/organisasi di kedua negara untuk seminar, penelitian, lokakarya dan konferensi dan dengan pertukaran atlet, pelatih, wasit, ahli olahraga dan personil lain di bidang olahraga;
  • Memfasilitasi kerjasama dalam pengembangan fasilitas-fasilitas dan industri olahraga;
  • Pertukaran infromasi
File

Penilaian Kepuasan Layanan

Berikan Penilaian Anda atas Layanan JDIH KEMENPORA