Persetujuan Kerja Sama antara Republik Indonesia dan Republik Portugal di Bidang Pendidikan, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi, Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda, Olahraga dan Media Masa
Judul Terjemahan
Cooperation Agreement between the Republic of Indonesia and the Portuguese Republic in the Field of Education, Science and Technology, Culture, Tourism, Youth, Sports and Mass Media
Bidang Kerjasama
Pemuda dan Olahraga
Satker
Negara
Portugal
Tempat Penetapan
Jakarta
Tanggal Penetapan
22 May 2012
Tanggal Mulai Berlaku
22 May 2012
Tanggal Selesai
-
Jangka Waktu
Telah Berakhir
Bidang Implementasi
Mendukung kerjasama antar organisasi pemuda atau badan lain yang bergerak di bidang kepemudaan melalui pertukaran infomasi dan dokumen untuk meningkatkan pemahaman antara kedua negara
Mempromosikan kerjasama di bidang olah raga antara instansi, federasi dan organisasi olah raga, melalui pelatihan dan pengembangan SDM, pertukaran ahli, olahragawan, dan informasi tentang industri olahraga;
Mempromosikan pertukaran pengalaman dan informasi mengenai pengelolaan olahraga, hukum dan peraturan di bidang olah raga, teori dan metodologi, pelatihan, arsitektur dan teknis olah raga, pengelolaan infrastruktur olah raga, kedokteran olah raga, pengawasan dopping, pengawasan dan program riset raga
Jenis Implementasi
Kemenpora RI mengirimkan delegasi untuk menghadiri World Conference of Ministers Responsible for Youth Forum Lisboa +21 di Lisbon (Anggaran : 0)
Indonesia ikut serta pad Ibercup Cascais Portugal (Anggaran : 0)