Mahasiswa UNS Berkunjung ke Kemenpora Audiensi Study Government Public Relations (GPR)
Jumat, 30 November 2018
Sebanyak 120 mahasiswa dan dosen Universitas Negeri Sebelas Maret (UNS) Surakarta, Jawa Tengah, Fakultas Pertanian berkunjung ke Kemenpora untuk melakukan Audiensi terkait Study Government Public Relations (GPR). Kunjungan diterima oleh Kepala Biro Humas dan Hukum Sanusi didampingi Kabag Humas Agus Lesmana dan Kabag Hukum Yusuf Suparman di ruang Theater Wisma Menpora, Senayan, Kamis (29/11) siang.